BN Online, Makassar--Menurut Ketua IKA Unsa Ramah Tamah ini bertujuan sebagai rasa syukur dan memperluas relasi yang nantinya pasti akan berguna bagi kita awalnya tidak mengenal satu sama lain, kemungkinan akan menjadi lebih dikenal, dengan bertambahnya relasi ini, bukan tidak mungkin akan saling membantu di kemudian hari, untuk mempromosikan kampus kita khususnya Fak Sospol. Artinya kalau mahasiswa fisip bertambah tentu akan menguatkan salah satu syarat untuk menguatkan akreditasi.
Kesan dan Pesan Mahasiswa yang di tinggalkan, dimana menurutnya Akan Mempererat tali persaudaraan memperat melalui ikatan kekeluargaan sesama Alumni Fisip Unsa Makassar.
Dengan adanya ikatan persaudaraan yang semakin erat antar alumni ini, maka hal ini juga akan sangat membantu kita dalam hal karir, dan juga dapat mengoptimalkan peran kita, sebagai makhluk sosial, yang mana tentu saja sangat membutuhkan proses sosialisasi dengan sesama sebagai salah satu media perenungan.
Dalam acara ini, anda dapat merenungkan apa saja yang sudah pernah terjadi selama periode-periode tertentu, apa saja masalah yang muncul dan juga bagaimana pemecahan masalah.
Merenungkan, hal-hal baik apa sajakah yang sudah anda dapat, dan apa efeknya untuk kehidupan anda. Apabila anda dapat memanfaatkan acara perpisahaan ini sebagai ajang untuk merenung dengan baik, pastilah hal ini akan sangat bermanfaat bagi tingkatan kehidupan anda ke depannya agar menjadi lebih baik lagi.
Untuk melepaskan rasa penat yang muncul. Biasanya rasa penat dan bosan serta suntuk ini dapat muncul ketika anda merasa tidak ada kerjaan, dan juga sedang butuh teman.
Kesan dan pesan perwakilan Wisudawan : Ikmal, .Sos Dengan mengikuti acara ramah tamah ini, maka pastinya anda akan terhindar dari rasa suntuk dan penat yang anda alami. Sebagai kenangan di masa yang akan datang Acara Ramah tamah yang kita ikuti saat ini, mungkin efeknya belum terasa langsung saat itu juga, kecuali untuk menghilangkan penat dan juga stress. Namun demikian, dalam waktu beberapa tahun ke depan kita akan menyadari, bahwa acara perpisahan yang pernah kita ikuti ternyata memiliki kesan yang sangat baik.
Ramah tamah sebagai ungkapan rasa syukur dan momentum untuk berterimah kasih kepada Dosen kita yang telah memberikan Ilmunya tanpa Pamrih. Acara tersebut bertempat di Hotel Ibis Styles room Gapura 2 : 19.00–Selesai 24 Agustus 2019.
Di hadiri Wakil Rektor Bidang Akademik Dra. Mardiani, M.Hum, dan Dr. Arda, S. Sos.., M. Si, Wakil Rektor III : Dr. Amran, SH, M.Hum, M.H, Dekan Fisip : Dr. Dety Sulanjari, S.Sos, M.Si, Kaprodi Sosiologi Sekaligus Ketua IKA UNSA ; Dr Adi Sumandiyar, S.Sos, M. Si, Dr. Arda, M.Si. (red)
Editor : | BN Online | Dny