Kamis, 13 Juli 2023

Ibu Camat Linge Bersama Mahasiswa KKN Universitas Teuku Umar,Pelatihan Pos Yandu,Posbindu.

Tags

Ibu Camat Linge Bersama Mahasiswa KKN Universitas Teuku Umar,Pelatihan Pos Yandu,Posbindu.
BN Online ; Aceh Tengah-ibu Camat Kecamatan Linge bersama mahasiswa UTU pelatihan Pos Yandu dan posbindu di Kampung Kute keramil serta penanganan Stunting pantauan media ini 13/7/2023.
 
Salah satu bentuk pengabdian kepada masyarakat mahasiswa universitas Teuku umar yang tergabung dalam Kelompok kampung Kute keramil yaitu yg di ketuai oleh Riandi Kana, 

Pelatihan pos yandu dan posbindu kute keramil penanganan stunting di desa kute keramil.bersama mahasiswa KKN UTU di sambut baik oleh tokoh masyarakat dan bidan desa setempat,

Mahasiswa Universitas Teuku Umar melaksanakan pengabdian kepada masyarakat,di Kute keramil sebanyak 5 orang di tempatkan di kampung tersebut,ini nama-namanya
Riandi kana
Efendi
Shalaisyatul fathia
Salsabila
Tiara merita
 melaksanakan KKN.
 Kuliah Kerja Nyata Reguler Angkatan XX Tahun 2023.

Setelah pertemuan dan perkenalan dengan masyarakat,aparat kampung dan pemuda  pemudi beberapa hari ini,Mahasiswa langsung berbaur dengan masyarakat setempat.

Kegiatan tersebut di sambut baik dan senang hati oleh perangkat kampung, pemuda,pemudi setempat serta tokoh masyarakat.
mahasiswa dapat berkolaborasi bersama masyarakat mengidentifikasi potensi dan serta mengembangkan potensi kampung khusus kampung Kute keramil,Selain itu melalui kegiatan KKN ini diharapkan para mahasiswa dapat memberikan solusi yang ada di desa setempat.

Abdul Mukti salah satu tokoh masyarakat Kute keramil harapannya semuanya selalu sehat dan tetap dalam lindungan Allah SWT,juga selamat datang anak-anak kami dari Universitas UTU,dan kami sebagai orang tua yang melaksanan KKN di kampung Kute keramil  dan jangan segan-segan untuk berkoordinasi, kami dari jajaran pemerintahan kampung dan pemuda,pemudi siap membantu kebutuhan dalam melaksanakan kegiatan yang di rencanakan dan di jalankan, pungkasnya.

(Aharuddin.)
Editor : Riga Irawan Toni 


News Of This Week