Minggu, 23 Juli 2023

Menjaga Keseimbangan Alam, Babinsa Bersama Warga Tanam Bibit Alpukat

Tags

Menjaga Keseimbangan Alam, Babinsa Bersama Warga  Tanam Bibit Alpukat
BN Online ; Takengon- Program ketahanan pangan dalam rangka meningkatkan kesejahteraan petani khususnya petani Alpukat Babinsa Koramil 10/celala Pratu Jemi Tarigan bantu warga menanam bibit Alpukat bertempat didesa kuyun lah kec celala Kab, Aceh Tengah. minggu (23/07/23).

Sebagai seorang Aparat Komando Kewilayahan, Pratu Jemi Tarigan tak segan terjun langsung membantu warga di Desa binaannya, sehingga timbul keakraban dan rasa kekeluargaan dengan warga diwilayah binaannya, dengan warga, khususnya Petani, sudah menjadi kewajiban yang harus dilaksanakan Babinsa guna meningkatkan dan menjaga Kemanunggalan TNI dan Rakyat.
Tambahnya, melalui kegiatan ini dapat membantu meringankan beban pekerjaan Petani dalam mempercepat masa tanam sehingga lahan tidak terlalu lama terbengkalai, meskipun untuk penyiapan lahan dengan cara manual." tuturnya".

Sementara itu selaku pemilik lahan Iwan Temasmiko  mengucapkan terima kasih kepada Babinsa yang telah membantu meringankan pekerjaannya. semoga pak Babinsa  selalu diberikan kesehatan dan keselamatan dalam melaksanakan tugas, kini TNI semakin dicintai oleh Rakyat" Katanya".

Editor : Riga Irawan Toni 


News Of This Week